Kemahasiswaan dan Kerja Sama

Semester Baru, Semangat Baru: UIN Palopo Cetak Prestasi Internasional dan Salurkan Beasiswa Besar

UIN Palopo mengawali perkuliahan semester ganjil Tahun Akademik 2025/2026 dengan penuh semangat dan optimisme. Dalam acara pembukaan yang berlangsung khidmat, pimpinan universitas menyampaikan berbagai capaian prestasi mahasiswa serta penyaluran beasiswa yang menjadi bukti nyata komitmen kampus dalam mendukung peningkatan mutu pendidikan. Salah satu kebanggaan datang dari partisipasi mahasiswa UIN Palopo dalam Internasional Conference Call for … Read more

Prestasi Membanggakan! HMPS Bahasa Inggris Dinobatkan sebagai Sekretariat Terbaik UIN Palopo

Palopo โ€“ Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Bahasa Inggris berhasil meraih prestasi membanggakan dengan keluar sebagai Juara Sekretariat Terbaik dalam lomba yang diselenggarakan oleh Jalur 3 UIN Palopo. Kegiatan ini menjadi ajang bergengsi bagi berbagai organisasi kemahasiswaan untuk menunjukkan kreativitas, kerapian, dan tata kelola sekretariat yang representatif. Lomba sekretariat yang diinisiasi oleh Jalur 3 UIN … Read more

“Dari Konsep ke Aksi: Panitia Bahas Rincian PBAK 2025”

Palopo โ€“ Panitia Pelaksana Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) UIN Palopo Tahun 2025 menggelar rapat koordinasi pada Senin (11/8/2025) di Aula Lantai 3 Fakultas Syariah. Rapat ini dihadiri oleh seluruh panitia pelaksana dengan agenda membahas persiapan teknis dan konsep pelaksanaan PBAK yang akan menjadi momen pertama bagi UIN Palopo menggelar kegiatan tersebut sejak perubahan … Read more

Mahasiswa UIN Palopo Raih Prestasi Gemilang di Ajang Duta Genre Kota Palopo 2025

Palopo โ€“ Tiga mahasiswa Universitas Islam Negeri (UIN) Palopo kembali mengharumkan nama kampus dengan meraih prestasi membanggakan dalam ajang bergengsi Duta Genre Kota Palopo 2025. Ketiganya berhasil menorehkan pencapaian luar biasa yang menjadi bukti nyata dari dedikasi, kerja keras, dan semangat juang tinggi sebagai generasi muda yang inspiratif. Muh. Risal Dadi, mahasiswa dari Program Studi … Read more

Translate ยป